Memperbarui printer
HP selalu berusaha meningkatkan performa printernya dan menghadirkan untuk Anda
fitur-fitur terbaru. Jika printer dihubungkan ke jaringan dan Layanan Web telah
diaktifkan, Anda dapat memeriksa dan menginstal pembaruan printer.
Untuk memperbarui printer, selesaikan langkah-langkah berikut:
1.
Buka EWS. Untuk informasi lebih lanjut, lihat Server web tertanam.
2.
Klik tab Web Services (Layanan Web), kemudian klik Product Update
(Pembaruan Produk) di bagian Web Services Settings (Pengaturan Layanan
Web).
3.
Klik Check Now (Periksa Sekarang) lalu ikuti petunjuk pada layar.
Bab 1
18
Memulai
Tip Untuk mengaktifkan printer agar memeriksa pembaruan secara otomatis, klik
tab Web Services (Layanan Web), kemudian klik Product Update (Pembaruan
Produk). Di bagian Auto Product Update (Pembaruan Produk Otomatis), klik On
(Aktif), kemudian klik Apply (Terapkan).